OEMAR SATRODIWIRJO CORNER
Cara mudah mengelola keuangan keluarga secara islami
Niat menyusun buku ini didasir dengan munculnya kesadaran umat islam untuk mulai menerapkan prinsip syariah didalam kehidupan keluarga, khsusnya berkaitan dengan masalah keuangan. Perkembangan produk-produk keuangan yang berbasis syariah, telah memungkinkan masyarakat mencari alternatif baru dalam mengelola keuangan keluarganya sesuai dengan ajaran islam, dengan berusaha meninggalkan sistem rabawi.
Pemanfaatan produk keuangan syariah tersebut akan lebih bijaksana dengan menggunakna pendekatan Perencanaan Keuangan secara Islami (Islamic Financial Planning) yang merupakan suatu konsep bari di dalam perencanaan dan pengelolaan keuangan. Konsep ini pertama kali diperkenalkan oleh Hijrah Strategic Advisory Group Sdn. Bhd., Malaysia. Melalui kerjasama dengan institusi tersebut, kami bersama Hijrah Insitute Indonesia, mempersembahkan buku ini sebagai bagian dari syiar Islam untuk memperkenalkan konsep perencanaan dan pengelolaan keuangan keluarga secara Islami kepada masyarakat luas.
Tidak tersedia versi lain