KATA PENGANTAR Puji syukur dipanjatkan ke hadirat Allah SWT karena berkat Rahmat-Nya penyusunan Bunga Rampai Covid-19: Buku Kesehatan Mandiri untuk Sahabat #DiRumahAja ini dapat diselesaikan. Buku ini memuat berbagai info seputar Covid-19, terutama berbagai tips pencegahan dan perawatan mandiri yang dapat dilakukan selama #DiRumahAja. Buku ini membahas upaya-upaya pencegahan Covid-19 dari b…