BUKU TEKS
Rencana strategis departemen pendidikan nasional 2005-2009
Periode 2005-2010 diarahkan dalam rangka peningkatan kapasitas dan moderrnitas sistem pendidikan. Periode 2010-2015 adalah peningkatan dan penguatan pelayanan pendidikan pada tingkat nasional. Periode 2015-2020 adalah penguatan daya saing pada tingkat regional. Sedangkan periode 2020-2025 adalah penguatan daya saing pada tingkat internasional.
Renstra Departemen Pendidikan Nasional Tahun 2005-2009 ini merupakan bagian dari upaya untuk mewujudkan hasrat mulia tersebut. Rencana program serta sumber daya yang tersedia pada periode ini difokuskan kepada : 1) Pemerataan dan perluas akses pendidikan 2) Peningkatan mutu, relevensi, dan aya saing; serta yang tidak kalah pentingnya 3) Penguatan tata kelola, akuntabilitas, dan citra publik seluruh jajaran pendidikan di pusat dan daerah.
Tidak tersedia versi lain