BUKU TEKS
Berguru Kepada Allah : Menghidupkan kecerdasan emosi dan spiritual
Ada banyak sekali pertanyaan pada diri kita. Sebagian dari pertanyaan ini mungkin kelihatan mudah dan jelas sekali jawabnnya bagi sekelompok orang. Pertanyaan-pertanyaan yang berhubungan dengan hukum (fiqh) serta ilmu pengetahuan, jawabnnya dapat dilengkapi dengan bukti-bukti yang kuat, yang membuat kita menjadi jelas dan tidak ragu-ragu lagi atas kebenaran jawaban yang diberikan. Namun masih banyak sekali pertanyaan di luar hukum serta ilmu pengetahuan, yang belum terjawab dengan baik antara lain
Apakah ada shalat khusyu' itu?
Bagaimana Allah menjawab setiap do'a?
Mengapa berbuat jahat lebih mudah sedangkan berbuat baik memerlukan upaya yang luar biasa?
Adakah cara mudah untuk mencapai makrifat kepada Allah?
Apakah hakikat diri, dan mengapa harus kembali kepada Allah?
Pertanyaan-pertanyaan tersebut sebenarnya mendasar, tetapi tidak pernah mendapat jawaban yang konkret dengan bukti-bukti, karena selama ini dianggap tidak mungkin
Tidak tersedia versi lain