ada pepatah yang berbunyi ''langkah pertama menentukan seribu langkah ke depan.'' pepatah tersebut tidak hanya cocok bagi aston tamisya, sang pecatur cilik saat melangkahkan bidaknya dalam pembukaan permainan catur, tetapi cocok pula lagi yang ingin mendapat 'peran utama ' dalam kehidupannya di masa mendatang.
Serial SEGALA CAEA UNTUK MENGAMATI adalah sekumpulan buku baru yang dengan cara menarik memperkenalkan berbagai subyek yang beragam. Teks dibuat jelas dengan kosa kata yang terseleksi dengan cermat, didukung dengan ilustrasi penuh warna.